Tutorial Gaya Rambut Game of Thrones Yang Iconic
Serial Games of Thrones tidak hanya fenomenal dengan alur ceritanya yang seru, tapi juga kostum pemerannya yang dibuat megah dan detil serta tatanan rambut dan riasan makeup yang luarbiasa. Beberapa tatanan rambut tokoh-tokoh Game of Throne yang ikonik ini bisa Anda aplikasikan untuk acara-acara spesial atau juga untuk datang ke pesta kostum. Ikuti tuorialnya berikut ini.
July, 21 2017